Archives: Berita
-

Tether Bakal Rilis Stablecoin USDT0 untuk Interoperabilitas
Salah satu penerbit stablecoin terbesar di dunia, Tether, berkolaborasi dengan exchange Kraken meluncurkan stablecoin cross-chain USDT0 untuk interoperabilitas. Tether pertama kali meluncurkan USDT0 di jaringan Layer-2 Kraken, Ink, dan akan diperluas ke Berachain dan MegaETH. Perlu waktu untuk menentukan seberapa sukses peluncuran USDT0, tetapi langkah ini menunjukkan kepercayaan diri. Tether memilih USDT0 sebagai upaya untuk…
-

Cobo Perluas Dukungan Blockchain dengan Integrasi Plume Network
Cobo, penyedia infrastruktur wallet dan kustodian, baru-baru ini mengumumkan langkah strategis untuk memperluas dukungan blockchain dengan integrasi Plume Network, sebuah jaringan layer-1 modular yang berfokus pada RWAfi. Menurut keterangan resmi yang dibagikan kepada Coinvestasi, integrasi ini memungkinkan pengguna Cobo untuk mengakses blockchain Plume dengan mudah, memberikan mereka pengalaman interaksi tanpa hambatan dengan ekosistem inovatif Plume…
-

Calon Treasury Secretary Ungkap AS Tidak Perlu Punya CBDC
Calon Treasury Secretary Amerika Serikat (AS) pilihan presiden terpilih Donald Trump, Chris Bessent, mengatakan bahwa ia melihat “tidak ada alasan” bagi AS untuk mempunyai central bank digital currency (CBDC). Dalam sidang nominasinya di depan Senat Komite Keuangan pada Kamis (16/1/2025), Bessent mengungkapkan CBDC adalah untuk negara-negara yang tidak memiliki alternatif investasi lain. “Banyak dari negara-negara…
-

Tingkat Scam Kripto di Telegram Meroket 2.000% Sejak November 2024
Penelitian terbaru dari Scam Sniffer mengungkapkan bahwa tingkat penipuan berbasis malware yang menggunakan platform Telegram telah melonjak secara signifikan, melampaui serangan phishing tradisional. Dalam postingan di X pada Kamis (16/1/2025), Scam Sniffer membeberkan bahwa dalam kurun waktu hanya dua bulan, dari November 2024 hingga Januari 2025, jumlah kasus penipuan Telegram meningkat hingga 2.000%. Scam Sniffer…
-

Coinbase dan Morpho Kenalkan Pinjaman yang Didukung Bitcoin di Base
Salah satu exchange terbesar Amerika Serikat, Coinbase, memperkenalkan pinjaman USD Coin (USDC) on-chain yang didukung oleh Bitcoin (BTC). Pengguna dapat meminjam hingga US$100 ribu atau sekitar Rp1,6 miliar dalam USDC melalui money market multichain Morpho. Inisiatif Coinbase ini mencerminkan pentingnya menggunakan alat decentralized finance (DeFi) untuk ekspansi perusahaan. Terlebih, Morpho merupakan aplikasi terdesentralisasi (dApps) terbesar…
-

Trump Dukung Rencana Cadangan Kripto Nasional AS Berbasis XRP dan Solana
Menjelang pelantikan Donald Trump sebagai Presiden Amerika Serikat ke-47 pada 20 Januari 2025, sebuah rumor beredar bahwa Trump tengah merencanakan pembentukan cadangan strategis berbasis aset kripto yang berbasis di Negeri Paman Sam tersebut. Menurut laporan The New York Post pada Kamis (16/1/2025), Trump dikabarkan “terbuka” terhadap ide membangun cadangan kripto strategis pertama di dunia, yang…
-

Dubai Bangun Crypto Tower Pertama, Target Rampung 2027
Dubai Multi Commodities Centre (DMCC) baru-baru ini mengumumkan proyek Crypto Tower, sebuah gedung ikonik yang akan berdiri di kawasan Jumeirah Lakes Tower (JLT), Dubai, melalui kerja sama dengan REIT Development. Menurut keterangan resmi pada Rabu (15/1/2025), DMCC mengungkapkan bahwa gedung 17 lantai ini dirancang untuk mendukung komunitas blockchain, DeFi, dan Web3 yang berkembang pesat di…
-

Tron Bakal Rilis Stablecoin USDD 2.0
Pendiri blockchain Tron, Justin Sun, mengumumkan bahwa Tron akan meluncurkan USDD 2.0 versi “refreshed” dari stablecoin USDD sebelumnya dan menawarkan Annual Percentage Yield (APY) sebesar 20% kepada pengguna. “USDD 2.0 akan segera diluncurkan dengan APY 20%, sepenuhnya disubsidi oleh Tron. Semua bunga akan dikirim terlebih dahulu ke alamat yang transparan,” kata Sun. Meskipun Sun mengatakan…
-

Valuasi Tokenisasi RWA Diprediksi Sentuh Rp817,7 Triliun di 2025
Perusahaan traditional finance (TradFi) yang bergerak secara on-chain dan melakukan tokenisasi untuk real-world assets (RWA) diprediksi menyentuh valuasi US$50 miliar atau sekitar Rp817,7 triliun. Awalnya, tokenisasi RWA merepresentasikan aset dunia nyata seperti obligasi, real estate, atau kredit pribadi sebagai token digital di blockchain, memungkinkan aset yang secara tradisional tidak likuid ini untuk diperdagangkan dan dikelola…
-

Thailand Pertimbangkan Perizinan ETF Bitcoin Spot Lokal Pertama
Thailand dilaporkan tengah mempertimbangkan untuk mengizinkan peluncuran Exchange-Traded Fund (ETF) Bitcoin spot untuk pertama kalinya di bursa lokal. Mengutip laporan Bloomberg pada Rabu (15/1/2025), Sekretris Jenderal Komisi Sekuritas dan Bursa Thailand (SEC), Pornanong Budsaratragoon, mengatakan bahwa pihaknya tengah mengkaji kemungkinan peluang bagi investor ritel dan institusi untuk berinvestasi di ETF Bitcoin lokal. Sebelumnya, One Asset…