Archives: Berita
-

Trump Media Group Luncurkan Layanan Keuangan Truth.Fi
Trump Media & Technology Group (TMTG), perusahaan milik Presiden Amerika Serikat, Donald Trump, meluncurkan Truth.Fi, sebuah usaha financial technology (fintech) baru yang mengarah ke kripto. Ini menegaskan sikap Trump yang keras terhadap usaha bisnis baru di tengah masa kepresidenannya yang kedua. Baca juga: Intip Gebrakan Kripto Donald Trump Jelang Pelantikannya! Bagaimana Masa Depan Truth.Fi? Meskipun…
-

Transaksi Kripto Indonesia Naik Hingga Rp650,61 Triliun di 2024
Industri aset kripto di Indonesia terus menunjukkan pertumbuhan pesat sepanjang tahun 2024. Berdasarkan data terbaru dari Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi (Bappebti), nilai transaksi aset kripto di Indonesia mengalami lonjakan signifikan, mencapai Rp650,61 triliun. Dalam keterangan resmi pada 25 Januari 2025, Kepala Bappebti Tirta Karma Sanjaya membeberkan bahwa pertumbuhan aset kripto tahun lalu ini telah…
-

5 CEX Kripto Terbesar di Dunia pada 2024
Dalam ekosistem aset kripto yang berkembang pesat, exchange terpusat (CEX) tetap menjadi salah satu pilihan utama bagi banyak trader untuk trading aset digital karena kemudahan, likuiditas tinggi, dan fitur keamanan yang diklaim terjamin. Berdasarkan data terbaru dari CoinGecko, terdapat beberapa exchange yang berhasil mendominasi pangsa pasar global di tahun 2024. Berikut lima CEX terbesar berdasarkan…
-

DeepSeek Dapat Tekanan, Token AI Agent Naik Lagi
Kepercayaan investor terhadap keberlanjutan platform kecerdasan buatan (AI) generatif asal Hangzhou, DeepSeek, di sektor AI goyah setelah Alibaba meluncurkan Qwen 2.5, model AI yang diklaim mengungguli DeepSeek-V3. Munculnya Qwen ini membuat token-token AI Agent mulai pulih. Virtuals Protocol melonjak lebih dari 8%, AIXBT dan Ai16z naik lebih dari 10% karena investor mengalihkan fokus mereka ke…
-

Tesla Untung Triliunan Rupiah dari Investasi Bitcoin di Q4 2024
Tesla, produsen mobil listrik yang dipimpin oleh miliarder AS Elon Musk, melaporkan keuntungan sebesar US$600 juta atau sekitar Rp9,7 triliun dari kepemilikan Bitcoin mereka pada kuartal terakhir 2024. Keuntungan ini tercatat berkat penerapan aturan akuntansi baru di Amerika Serikat yang memungkinkan perusahaan untuk mencatat nilai pasar aset kripto dalam laporan keuangan mereka. Dalam laporan keuangan…
-

Perusahaan Jepang Ini Berencana Kumpul Dana Rp12 Triliun untuk Borong Bitcoin
Metaplanet, perusahaan investasi asal Jepang, kini menargetkan untuk mengakumulasi 10.000 Bitcoin pada akhir 2025 dan meningkatkannya hingga 21.000 Bitcoin pada akhir 2026, setelah mencatat hasil investasi Bitcoin signifikan pada 2024 lalu. Dalam sebuah postingan di X pada Selasa (28/1/2025), Metaplanet telah meluncurkan fase pertama dari rencana ambisiusnya yang disebut sebagai “21 Million Plan”. Sebagai bagian…
-

CFTC AS Bakal Gelar Diskusi Terbuka, Bahas Struktur Pasar Kripto
Commodity Futures Trading Commission (CFTC) Amerika Serikat akan menggelar diskusi terbuka untuk meningkatkan transparansi dan keterlibatan publik dalam proses pembuatan kebijakan. Diskusi yang melibatkan pemimpin industri, pelaku pasar, dan kelompok kepentingan publik ini akan membahas tren dan inovasi yang berkembang dalam struktur pasar, termasuk entitas terafiliasi dan konflik kepentingan, pasar prediksi, dan aset digital. Pelaksana…
-

CEO Coinbase Berencana Revisi Proses Listing Token Kripto
Di saat membuat token kripto sangat mudah, token kripto baru akan terus ada, sekarang bahkan mencapai 1 juta token per pekan dan akan terus berkembang. Maka dari itu, CEO exchange Coinbase, Brian Armstrong, berencana merevisi proses listing token kripto untuk diperdagangkan di exchange-nya. Dalam postingannya di X, Armstrong mengatakan, regulator perlu memahami bahwa mengajukan permohonan…
-

KuCoin Akui Bersalah atas Gugatan DoJ AS, Bayar Denda US$300 Juta
Exchange KuCoin mengaku bersalah menjalankan bisnis pengiriman uang tanpa izin dan harus membayar denda sebesar US$300 juta atau sekitar Rp4,8 triliun atas gugatan Department of Justice (DoJ) Amerika Serikat. Yang harus dibayarkan dari pengakuan bersalah tersebut mencakup penyitaan sebesar US$184,5 juta atau sekitar Rp2,9 triliun dan denda sebesar US$112,9 juta atau sekitar Rp1,8 triliun. KuCoin…
-

Aktivitas dApps di Base Meningkat 129% Berkat DeFi Lending
Aktivitas blockchain Layer-2 Base meningkat setelah terjadi perlambatan meme coin dan AI Agent. Pertumbuhan Morpho lending dan nilai decentralized finance (DeFi) mendorong peningkatan aktivitas di Base sebanyak 129%. Faktor lain yang mendorong Base adalah penambahannya ke Phantom Wallet sehingga dapat menerima lebih banyak pengguna baru pada kuartal terakhir tahun 2024. DappRadar melaporkan, Base membawa US$2,44…